CIAMIS ~ Personel Polres Ciamis Polda Jawa Barat melaksanakan monitoing penyaluran bantuan Pemberian Makanan Tambahan Pemerintah Pusat ke keluarga rawan stunting di Kabupaten Ciamis. Monitoring penyaluran bantuan makanan bergizi ini dilaksanakan oleh seluruh personel satuan fungsi dan Polsek jajaran Polres Ciamis Polda Jabar. Monitoring ini salah satunya seperti yang dilaksanakan oleh jajaran personel Polsek Cikoneng Polres Ciamis Polda Jabar di Aula Kantor Desa Sindangkasih, Kecamatan Sindangkasih, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Jumat (27/9/2023). Monitoring ini dilaksanakan oleh Anggota Bhabinkamtibmas Desa Sindangkasih Polsek Cikoneng Polres Ciamis Polda Jabar Aiptu Andi Juandi. Selain itu juga turut bersinergi dengan pegawai desa, kecamatan Sindangkasih. Kapolres Ciamis Polda Jabar AKBP Akmal SH., S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Cikoneng AKP Husen Sujana mengatakan, monitoring ini dilaksanakan dalam rangka antisipasi gangguan kamtibmas saat penyaluran bantuan pangan guna pengentasan stunting di Kabupaten Ciamis. Sehingga masyarakat maupun penerima manfaat merasa nyaman dan aman. “Kehadiran anggota Polri merupakan bagian dari wujud nyata tugas pokok dan fungsi sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat. Sehingga masyarakat merasa nyaman dan aman serta terciptanya Harkamtibmas di wilayah hukum Polres Ciamis Polda Jabar, ” kata AKP Husen Sujana. Kapolsek Cikoneng Polres Ciamis Polda Jabar menambahkan, monitoring ini bagian upaya Polri mendukung dan menyukseskan program Pemerintah dalam pengentasan stunting. Sehingga pada tahun 2024 mendatang tidak ada lagi kasus stuntiny maupun tumbuhnya stunting-stunting baru. Kapolsek Cikoneng Polres Ciamis Polda Jabar AKP Husen Sujana menuturkan, bantuan pangan untuk keluarga rawan stunting. Mereka tersebar di setiap dusun di Desa Wanasigra. “Alhamdulillah penyaluran bantuan pangan untuk keluarga rawan stunting di Desa Sindangkasih tepatnya di aula kantor desa berjalan lancar dan tertib. Semua penerima secara tertib satu per satu menerima bantuan pangan guna mencegah terjadinya stunting, ” kata AKP Husen Sujana. Ciamis, Kapolres Ciamis, Polda Jabar.
Polsek Cikoneng Polres Ciamis Monitoring Pembagian Bantuan Makanan Bergizi di Desa Sindangkasih
1 month ago
11
Related
Sinergitas TNI-Polri, Polsek dan Koramil Cijeungjing Awa...
1 month ago
12
Sinergitas TNI-Polri, Polsek dan Koramil Cijeungjing Awa...
1 month ago
13
Sinergitas TNI-Polri, Polsek dan Koramil Cijeungjing Awa...
1 month ago
13
Tingkatkan Pendapatan Pelaku UMKM, Pemkab Banyuwangi Terus S...
2 months ago
11
Dua Nagari di Kecamatan Pancung Soal Terima Ape Kit SDIDTK A...
2 months ago
16
Polsek Cikoneng Polres Ciamis Terjunkan Personel Amankan Pen...
2 months ago
14
Rayakan Semangat Kemerdekaan, Qhomemart Gelar Aksi Sosial Be...
2 months ago
17
Kapoldasu Dampingi Wakapolri Serahkan Baksos Kepada 10 Ribu ...
2 months ago
14
HUT IWO ke 12 Arpani ketua PD IWO Tubaba Sasar Rumah Warga K...
3 months ago
17
Soliditas TNI-Polri, Anggota Polsek Sukadana Dukung Prog...
3 months ago
17
Polsek Ciamis Polres Ciamis Siagakan Personel Pengamanan Dis...
3 months ago
15
Pj. Gubernur Sulbar dan Baznas Bagikan Bantuan Sembako di Po...
3 months ago
13
5 Keluarga Kurang Mampu Dapatkan Bantuan Penyalaan Listrik d...
4 months ago
18
Peduli Warga, Irjen Pol Ahmad Luthfi Lakukan Bakti Sosial da...
4 months ago
14
Polsek Ciamis Polres Ciamis Monitoring Pembagian PMT ke KRS ...
4 months ago
10
Momen Hari Bhayangkara ke-78, Polres Ciamis Tanam Pohon ...
4 months ago
10
Trending
Popular
Tingkatkan Nilai Investasi Tahun 2024, Kepala BP Batam Dukun...
10 months ago
25
Komitmen BP Batam Tingkatkan Realisasi Investasi Asing
10 months ago
23
KSU Handep Hapakat Desak PT Graha Inti Jaya Kembalikan SHM P...
5 months ago
22
PT Graha Inti Jaya Diharapkan Kembalikan 387 Bidang SHM Peta...
5 months ago
20
5 Keluarga Kurang Mampu Dapatkan Bantuan Penyalaan Listrik d...
4 months ago
18
Rayakan Semangat Kemerdekaan, Qhomemart Gelar Aksi Sosial Be...
2 months ago
17
HUT IWO ke 12 Arpani ketua PD IWO Tubaba Sasar Rumah Warga K...
3 months ago
17
Soliditas TNI-Polri, Anggota Polsek Sukadana Dukung Prog...
3 months ago
17
Investasi di Apartment Skandinavia Tang City, Leo Sukses Tar...
3 months ago
17
PT Graha Inti Jaya Tidak Komitmen Dengan Akta Notaris Nomor ...
5 months ago
17
Dua Nagari di Kecamatan Pancung Soal Terima Ape Kit SDIDTK A...
2 months ago
16
Pengamat Ekonomi, Rawing Rambang: Investasi Untuk Tingkatkan...
7 months ago
16
Polsek Ciamis Polres Ciamis Siagakan Personel Pengamanan Dis...
3 months ago
15